Tuesday, March 31, 2009

AURA KASIH DI ACARA ULTAH DAHSYAT Bom Seks?


Penyanyi yang melejit dengan singlenya Mari Bercinta, Aura Kasih, mengaku jika dirinya tak pernah mempermasalahkan image seksi yang selalu melekat padanya. Tentang anggapan bahwa ia adalah sosok 'bom seks', gadis bernama lengkap Sanny Aura Syahrani itu menolak dengan tegas.

No comments: